
Rapat kerja nasional tahun ini berbeda dengan tahun sebelumnya, hal ini karena dilakukan secara hybrid untuk seluruh unit kerja dan UPT se-Indonesia sesuai arah kebijakan efisiensi.
Meski hybrid, tak menyurutkan semangat Kepala BPOM Taruna Ikrar beserta jajaran untuk berbagi inspirasi mengenai arah kebijakan BPOM 2025–2029.
sumber: https://www.instagram.com/p/DHX6osfzYvj/?igsh=MTAyd2t4YTdrc3ZpZg==